Monday, October 14, 2013

Cara Membuat Applikasi Penyimpanan Teks Dengan Visual Basic 6

Hey semuanya, pada kesempatan ini saya akan membagikan sebuah artikel tentang applikasi sederhana, sesuai judulnya applikasi ini berfungsing menyimpan data teks yang sobat tuliskan di applikasi ini, applikasi ini bisa sobat gunakan untuk tabung, tapi cuma tabungan teks, dengan aplikasi ini sobat bisa menyimpan teks sobat dengan aman dan siapapun tidak akan membukanya kalau tidak tahu judul yang sudah sobat kasihkan pada applikasi tersebut, jika sobat ingin membuatnya sendiri bisa langsung lihat di bawah ini!
Bahan dan alat:
  1. VB (visual basic) 6
  2. Notepad windows
  3. Memory space 1 MB
Cara membuatnya sebagai berikut
Pertama siapkan daftar komponennya seperti ini 


Form1 Caption serah anda
Form2 Caption serah anda
Form3 Caption serah anda
Comp
Nama
Caption/Text
Comp
Nama
Caption/Text
Comp
Nama
Caption/Text
Label1
Label1
Judul
Label1
Label1
Judul
Command1
Command1
Simpan Teks
Label2
Label2
Isi
Text1
txtIstilah
“kosongkan”
Command2
Command2
Buka Teks
Text1
txtIstilah
“Kosongkan”
ListView1
ListView1
“kosongkan”
Command3
Command3
Keluar
Text2
txtArti
“kosongkan”
Command1
Command1
Info


Command1
Command1
Buka Teks
Command2
Command2
Menu
Command2
Command2
Menu
Command3
Command3
Simpan Teks
Command3
cmdBatal
Hapus
Command4
cmdKeluar
Keluar
Command4
cmdSimpan
Simpan

Command5
cmdKeluar
Keluar




Form1
Form2
Form3
Source Code (klik kanan View Code)
Source Code (klik kanan View Code)
Source Code (klik kanan View Code)
Private Sub CmdBatal_Click()
    txtIstilah = ""
    txtArti = ""
    txtIstilah.SetFocus
End Sub

Private Sub CmdKeluar_Click()
    pesan = MsgBox("Apakah Anda Ingin Keluar", vbInformation + vbYesNo, "Perhatian")
    If pesan = vbYes Then End
End Sub

Private Sub CmdSimpan_Click()
    If txtIstilah = "" Or txtArti = "" Then GoTo AdaKosong
    Open "c:\Program Files\Applikasi Sederhana\Simpanan\Datasimpan.DAT" For Append As #1
    Write #1, txtIstilah, txtArti
    Close #1
    txtIstilah = ""
    txtArti = ""
    txtIstilah.SetFocus
    Exit Sub
AdaKosong:
    Beep
    If txtIstilah = "" Then txtIstilah.SetFocus
    If txtArti = "" Then txtArti.SetFocus
End Sub

Private Sub Command1_Click()
Form1.Hide
Form2.Show
End Sub

Private Sub Command2_Click()
Form1.Hide
Form3.Show
End Sub
Private Sub Command1_Click()
asoy = MsgBox("Tuliskan Judul Lalu Tekan Enter", vbInformation, "Info")
End Sub

Private Sub Command2_Click()
Form2.Hide
Form3.Show
End Sub

Private Sub Command3_Click()
Form2.Hide
Form1.Show
End Sub

Private Sub txtIstilah_KeyDown(KeyCode As Integer, Shift As Integer)
If txtIstilah <> "" And KeyCode = 13 Then CariData
End Sub
Private Sub Form_Load()
Dim LI As ListItem
ListView1.View = lvwReport
ListView1.Sorted = True
ListView1.GridLines = True
ListView1.ColumnHeaders.Add , , "Judul", ListView1.Width / 2
ListView1.ColumnHeaders.Add , , "Isi", ListView1.Width / 2
End Sub
Private Sub CariData()
Dim Istilah, Arti As String
ListView1.ListItems.Clear
txtIstilah = UCase("" & txtIstilah & "")
Open "c:\Program Files\Applikasi Sederhana\Simpanan\Datasimpan.DAT" For Input As #1
Do Until EOF(1)
Input #1, Istilah, Arti
If UCase(Istilah) Like txtIstilah Then
Set LI = ListView1.ListItems.Add(, , Istilah)
LI.SubItems(1) = Arti
End If
Loop
Close #1
End Sub
Private Sub CmdKeluar_Click()
pesan = MsgBox("Apakah Anda Yakin Ingi Keluar?", vbInformation + vbYesNo, "Perhatian")
If pesan = vbYes Then End
End Sub
Private Sub Command1_Click()
Form3.Hide
Form1.Show
End Sub

Private Sub Command2_Click()
Form3.Hide
Form2.Show
End Sub

Private Sub Command3_Click()
    pesan = MsgBox("Apakah Anda Ingin Keluar", vbInformation + vbYesNo, "Perhatian")
    If pesan = vbYes Then End
End Sub

  1. Buka VB 6
  2. Lihat komponen yang harus sobat buat
  3. Tata letak komponennya Form1 seperti gambar berikut
  4. Tata letak komponennya Form2 seperti gambar berikut
  5. Tata letak komponennya Form3 seperti gambar berikut
  6. Setelah selesai masukan script codenya (codenya ada di atas) sesuai yang sudah saya catatkan formnya
  7. Setelah semuanya selesai klik menu Project pada VB 6 dan klik lagi Project1 Propertis
  8. Pada Starup Object: pilih Form3 > Ok
  9. Klik menu File pada VB 6 lalu klik lagi Make Project1.exe...
  10. Selesai tinggal sobat coba hasilnya
Applikasi ini bisa sobat download di SINI

Sampai di sini dulu penjelasan saya, semoga bisa bermanfaat, jangn lupa meninggalkan komentar dan klik G+ nya
Terima Kasih Telah Membaca Artikel Saya

Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau titip link, sara,
porno akan dimasukan ke folder SPAM.